Tag: Wasi Kasiyati

(10): RAYUAN MAUT BUAT ISTRI

Catatan Henri Nurcahyo PAMERAN lukisan di Taman Ismail Marzuki (TIM) Jakarta adalah dambaan setiap pelukis Indonesia. Waktu itu, TIM menjadi semacam kawasan sakral yang mampu “membaptis” seniman. Pelukis yang mampu berpameran tunggal di TIM sudah layak dianggap selebritas. Mereka sering menjadi sumber berita kalangan wartawan. Dan, ini yang menarik, banyak perempuan yang mendekatinya. Tidak terkecuali…

continue reading
No Comments

Seri 02: Humor Seniman: Amang Rahman Naik Haji

Oleh HENRI NURCAHYO SETIAP muslim pasti merindukan menunaikan ibadah haji. Tidak terkecuali Amang Rahman. Tapi kalau tidak ada biaya, mana mungkin bisa berangkat? Bahkan kalau toh sudah punya uang pun belum tentu “terpanggil” berangkat haji. Kisah ini, tentu saja, terjadi beberapa tahun sebelum pelukis surealis religius asal Surabaya itu meninggal dunia 15 Januari 2001. Waktu…

continue reading
No Comments