Wayang Lokal tentang Sejarah Desa

NAMANYA Minto Asmoro, alumnus jurusan seni rupa IKIP Negeri Surabaya tahun 1984. Setelah bertahun-tahun mengamati pergelaran wayang kulit maka warga Dusun Sukun, Desa Sumbergedang, Kecamatan Pandaan, Kab. Pasuruan, memutuskan berhenti bekerja sebagai desainer di Surabaya dan konsentrasi membuat wayang sendiri sejak setahun yang lalu. Hasil karyanya ikut serta dipajang di “Pameran Panji Dalam Perspektif Sejarah…

read more

Cerita Panji Memperkuat Penyatuan ASEAN  

Catatan Henri Nurcahyo USAI sudah perjalanan Festival Panji ASEAN yang dilangsungkan sejak tanggal 7 – 28 Oktober 2023 di kota-kota Yogyakarta, Kediri, Malang, Surabaya, Pandaan, dan Surakarta. Sebanyak 9 dari 11 negara anggota ASEAN terlibat dalam pertunjukan kolaborasi dengan cerita “Panji Semirang.”  Memang hanya satu cerita yang dipergelarkan namun masing-masing negara mendapatkan bagian tersendiri adegan…

read more

NGERUMPI PANJI BERSAMA LYDIA KIEVEN DI RESTO INGGIL

  Sebagaimana biasa, setiap kali Lydia Kieven datang ke Jawa Timur, yang dilakukannya setiap tahun, selalu mengundang sejumlah temannya untuk ngerumpi bareng tentang Panji di sebuah tempat. Hal ini dilakukan untuk menghemat waktu kalau harus mengunjungi satu persatu. Nah kali ini acara ngerumpi dilakukan di Resto Inggil Kota Malang, Senin malam (23/10/23). Tahun lalu acara…

read more

Pameran Panji dalam Perspektif Sejarah dan Purbakala

PANDAAN: Wayang beber, wayang krucil, batik dan replika relief Panji, serta koleksi sejumlah museum dipamerkan di Taman Candrawilwatikta, Pandaan, Pasuruan, hari Minggu – Senin (22-23 Oktober 2023). Di tempat yang sama, Minggu malam, digelar pertunjukan sendratari kolosal “Panji Semirang” yang diikuti oleh 9 (Sembilan) negara ASEAN, yaitu Indonesia, Cambodia, Laos, Thailand, Philipina, Myanmar, Vietnam, Malaysia,…

read more

PENTAS PANJI SEMIRANG KOLABORASI 9 NEGARA DI PANDAAN

SURABAYA: Sendratari kolosal berjudul “Panji Semirang” akan dipentaskan di amphitheatre Taman Candra Wilwatikta Pandaan, Kab. Pasuruan, hari Minggu malam (22/10/23). Pertunjukan ini didukung oleh sekitar 100 orang penari yang merupakan kolaborasi 9 (sembilan) negara anggota ASEAN, yaitu Cambodia, Indonesia, Lao PDR (Laos), Malaysia, Myanmar, Philippina, Singapura, Thailand, dan Vietnam. Di tempat yang sama juga digelar…

read more

Dunia Sunari dalam Pameran Tunggal

Catatan Henri Nurcahyo DI TENGAH situasi kota Malang yang sepi aktivitas pameran, Sunari menggelar karya-karyanya di Charis National Academy (CNA). Ini sekolah elit yang relatif jauh dari pusat kota. Sunari memang menjadi pengajar seni rupa di situ, bersama istrinya, yang mengajar tari. Selama sepuluh hari (4 – 14 Oktober 2023) pelukis kelahiran Malang 5 Juni…

read more

SINOPSIS ADEGAN PANJI SEMIRANG

01 – Perjalanan Menuju Daha – LAOS Perjalanan Panji Brajanata dan Panji Kartala sebagai utusan kerajaan Jenggala menuju Kerajaan Daha untuk menyerahkan 2 buah golek (golek kayu dan golek kencana) terbungkus kain. 02. Perebutan Golek Kencana antara Sekartaji dan Galuh Ajeng – CAMBODIA Prabu Lembu Amisena menyerahkan dua bungkusan kepada Dewi Sekartaji dan Dewi Galuh…

read more

MENGENAL CERITA PANJI

Oleh Bambang Pujasworo Cerita Panji adalah cerita yang berasal dari Jawa Timur dan merupakan cerita asli Nusantara, bukan kisah versi India, yang mengisahkan kehidupan anak keturunan Raja Erlangga dari Kerajaan Kahuripan, Jawa Timur. Setting sejarah yang digunakan dalam cerita Panji adalah kisah masa Kerajaan Jenggala dan Kediri pada abad XI-XII. Tema pokok cerita Panji adalah…

read more

Sambutan Direktur PPK dalam ASEAN Panji Festival 2023

Cerita Panji adalah sebuah pusaka budaya Nusantara yang sudah diakui sebagai Memory of the World (MoW) oleh UNESCO pada 31 Oktober 2017. Cerita Panji adalah produk kebudayaan yang berasal dari Jawa Timur yang secara garis besar menceritakan kisah cinta antara Raden Panji Asmarabangun atau Panji Inukertapati dari Kerajaan Jenggala dan Dewi Sekartaji atau Dewi Candrakirana…

read more

Sambutan Dirjen Kebudayaan pada ASEAN Panji Festival 2023

Indonesia, sebuah negeri yang kelimpahan seni dan budayanya seakan tak terhingga, merupakan refleksi dari kearifan dan kreativitas yang melekat pada jiwa masyarakatnya. Setiap seni dan ritual yang diwariskan dari generasi ke generasi mengandung filosofi mendalam dan menjadi tali pengikat yang mempersatukan bangsa dalam keberagaman. Di antara perhiasan budaya nan gemilang itu, terdapat kisah Panji, sebuah…

read more